Visi dan Misi

Visi

Tukang Bangunan Indonesia Bersatu Sukseskan Indonesia Maju Melalui Sumber Daya Manusia Unggul untuk Membangun Seluruh Pelosok Nusantara dari Sabang sampai Merauke.

Misi

1. Menjalin Hubungan Persaudaraan yang Erat, Persatuan dan Kesatuan, Silaturahmi, Kekompakan antara Masyarakat dan Tukang Bangunan di Seluruh Indonesia.
2. Menghubungkan Seluruh Pelosok Nusantara dengan Tersedianya Infrastruktur yang Memadai dan Berkualitas untuk Meningkatkan Kelancaran Arus Jalur Distribusi Barang dan Mobilitas Masyarakat.
3. Mengembangkan Peran Serta Tukang Bangunan di Seluruh Indonesia dalam Pembangunan di Segala Bidang.
4. Meningkatkan Kegiatan Kemasyarakatan oleh Tukang Bangunan.
5. Memantabkan Kepastian Hukum bagi Seluruh Tukang Bangunan di Indonesia.
6. Memperluas Jaringan Kemitraan Tukang Bangunan Indonesia dengan Stake Holder.
7. Menitikberatkan DIGITALISASI pada Penerapan Teknologi Tinggi khususnya TEKNOLOGI INFORMASI dalam Bidang Bangunan bagi Tukang Bangunan Indonesia.
8. Memiliki Kemampuan Daya Saing yang Kuat dengan Sertifikasi Keahlian dan Keterampilan serta Profesionalisme Tukang Bangunan Indonesia di Dalam Negeri dan di Manca Negara.

TAGAR

#AdaTukangSetiapHari

SLOGAN

Tukang Hari Ini Lebih Baik Dari Kemaren
Tukang Hari Esok Lebih Baik Dari Hari Ini

MOTTO

Tukang Juga Bisa Sejahtera dan Kaya

YEL-YEL
Tukang Bangunan Indonesia,
Siang Perkasa
Malam Perkasa
Membangun Nusantara